JKT48 adalah grup musik asal Indonesia yang telah berdiri sejak tahun 2011 dan anggota dari JKT48 sendiri merupakan kumpulan dari gadis belia yang sangat cantik dan juga sangat berbakat dalam bidang musik. Sebelum JKT48 terbentuk seperti yang kita lihat saat ini, seluruh anggota dari JKT48 harus melewati proses audisi terlebih dahulu yang sangat panjang dan juga harus memenuhi banyak sekali tahapan sebelum secara resmi dapat menjadi bagian dari keluarga besar JKT48. Genre musik yang diambil oleh JKT48 adalah Genre Pop dengan warna musik yang ceria dan dinyanyikan dengan penuh semangat. Lagu-lagu dari JKT48 sendiri ada yang menggunakan bahasa Indonesia dan juga Lagu Bahasa Jepang. Meskipun banyak lagu yang berbahasa Jepang namun malah menjadi daya tarik tersendiri untuk meraih fans yang lebih banyak lagi.
Saat ini JKT48 memiliki anggota resmi sebanyak 49 orang dengan anggota dari Tim J, Tim Kill dan juga Siswi Pelatihan yang dimiliki saat ini. Pada Tim J memiliki anggota diantara nya Aki Takajo, Ayana Shahab, Beby Chaesara Anadila, Cindy Gulla, Delima Rizky, Devi Kinal Putri, Diasta Priswarini, Frieska Anastasia Laksani, Gabriela Margareth Warouw, Ghaida Farisya, Haruka Nakagawa, Jessica Vania, Jessica Veranda Tanumihardja, Melody Nurramdhani Laksani, Nabilah Ratna Ayu Azalia, Rena Nozawa, Rezky Wiranti Dhike, Rica Leyona, Sendy Ariani, Shania Junianatha, Sonia Natalia, Sonya Pandarmawan, Stella Cornelia.
Pada tim Kill dengan anggota Alicia Chanzia, Cindy Yuvia, Della Delila, Dwi Putri Bonita, Jennifer Hanna, Lidya Maulida Djuhandar, Nadila Cindi Wantari, Natalia, Noella Sisterina, Octi Sevpin, Ratu Vienny Fitrilya, Riskha Fairunissa, Rona Anggreani, Shinta Naomi, Sinka Juliani, Thalia, Viviyona Apriani.
Lalu pada Siswi Pelatihan dengan anggota Dellia Erdita, Dena Siti Rohyati, Fakhiryani Shafariyanti, Jennifer Rachel Natasya, Nadhifa Karimah, Novinta Dhini, Priscillia Sari Dewi, Saktiya Oktapyani, Thalia Ivanka Elizabeth.
Album perdana dari JKT48 sendiri dirilis pada Mei 2013 dengan judul album Heavy Rotation yang menuai sukses yang sangat luar biasa dari para penggemar nya di seluruh Indonesia. Untuk Daftar Semua Lagu JKT48 dari semua album bisa anda lihat disini. Kesuksesan JKT48 tidak hanya di dunia musik namun juga sangat sukses menjadi bintang iklan dalam beberapa produk ternama. Selain itu jadwal konser dari JKT48 juga sangat padat sekali setiap tahun nya. Ini semua membuktikan bahwa JKT48 termasuk sangat sukses di dunia musik Indonesia dan dapat diterima oleh banyak masyarakat.
Daftar Semua Lagu JKT48 Terbaru 2014
JUDUL LAGU | TAHUN |
---|---|
Heavy Rotation | 2013 |
Kimi no Koto ga Suki Dakara – Karena Kusuka Dirimu | 2013 |
Ponytail to Chou-chou – Ponytail dan Shu-shu | 2013 |
Baby!Baby!Baby! | 2013 |
Shonichi – Hari Pertama | 2013 |
Wasshoi J! | 2013 |
Oogoe Diamond – Teriakan Berlian | 2013 |
Gomenne, Summer – Maafkan, Summer | 2013 |
Namida Surprise! – Air Mata Surprise! | 2013 |
Hikoukigumo – Jejak Awan Pesawat | 2013 |
RIVER | 2013 |
Sakura no Shiori – Pembatas Buku Sakura | 2013 |
Mirai no Kajitsu – Buah Masa Depan | 2013 |
Kimi ni Au Tabi Koi wo Suru – Jatuh Cinta Setiap Bertemu Denganmu | 2013 |
Yuuhi wo Miteiruka – Apakah Kau Melihat Mentari Senja? | 2013 |
Nagai Hikari – Cahaya Panjang | 2013 |
1! 2! 3! 4! Yoroshiku! | 2013 |
Viva! Hurricane | 2013 |
Fortune Cookie in Love – Fortune Cookie Yang Mencinta | 2013 |
First Rabbit | 2013 |
Baby! Baby! Baby! – Passionate Prayer Version | 2013 |
Fortune Cookie in Love – English Version | 2013 |
overture | 2013 |
Shonichi – Hari Pertama | 2013 |
Hissatsu Teleport – Jurus Rahasia Teleport | 2013 |
Gokigen Nanamena Mermaid – Putri Duyung Yang Sedang Sedih | 2013 |
Futari Nori no Jitensha – Bersepeda Berdua | 2013 |
Tenshi no Shippo – Ekor Malaikat | 2013 |
Pajama Drive | 2013 |
Junjou Shugi – Prinsip Kesucian Hati | 2013 |
Temodemo no Namida – Air Mata Perasaan yang Tak Tersampaikan | 2013 |
Kagami no Naka no Jeanne D’Arc – Joan of Arc di Dalam Cermin | 2013 |
Two Years Later | 2013 |
Inochi no Tsukaimichi – Cara Menggunakan Hidup | 2013 |
Kiss Shite Son Shichatta – Rugi Sudah Dicium | 2013 |
Boku no Sakura – Bunga Sakuraku | 2013 |
Wasshoi J! | 2013 |
Suifu wa Arashi ni Yume wo Miru – Pelaut yang Melihat Mimpi di Tengah Badai | 2013 |
Shiroi Shirt – Baju Putih | 2013 |
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar